HARIANHALUAN.COM - Munculnya berbagai merek smartphone bermutu membuat para pembeli kebingungan. Pada dasarnya, segala spesifikasi yang ditawarkan tidak jauh berbeda antar merek.
Namun, bagi kamu yang bingung dan ingin mencoba handphone dengan kualitas hebat, kamu bisa membeli HP 3 jutaan dengan berbagai macam fitur lengkap dan spesifikasi terbaik
Berikut beberapa HP 3 jutaan yang laris di toko online:
Baca Juga: Sampaikan LKPj 2022, Bupati Eka Putra Umumkan Realisasi PAD Tanah Datar 113,30 Persen
1. Galaxy M23 5G
Galaxy M23 5G dengan chipset Snapdragon 695G chipset dengan layar PLS LCD 120Hz berukuran 6,6 inchi dan juga memiliki memori RAM 6/128GB.
Galaxy M23 5G dibekali dengan empat kamera belakang dengan resolusi 50MP+5MP+2MP+2MP sedangkan kamera depan beresolusi 8MP dengan kapasitas baterai 5000mAh fast charging 25 watt, dan dibandrol dengan harga Rp 3,7 jutaan.
2.Infinix Zero 5G 2023
Infinix Zero 5G 2023 memiliki layar IPS LCD dengan refresh rate 120Hz dan juga chipset MediaTek dimensity 920, dengan memori 8/256GB ada fitur nfc-nya juga dan dengan bekal baterai berdaya 5000 mah yang didukung sama fast charging 33 watt.
Infinix Zero 5G 2023 dilengkapi dengan triple kamera belakang dengan resolusi 50MP+2MP+2MP sedangkan kamera depannya 16MP dan dibandrol dengan harga Rp 3,5 jutaan.
3. Poco X5 5G
Poco X5 5G Dibekali layar AMOLED 120 hz chipset Snapdragon 695 dengan body tipis dan ketebalan 7,9 mm juga dengan kapasitas baterai 5000 mah dan fast charging 33 watt.
Poco X5 5G memiliki memori RAM 6/128GB dan 8/256GB juga ada triple kamera belakang dengan resolusi 48MP+8MP+2MP sedangkan kamera depan beresolusi 13MP dan dibandrol dengan harga Rp 3,5 sampai 3,9 jutaan.
Artikel Terkait
Sampaikan LKPj 2022, Bupati Eka Putra Umumkan Realisasi PAD Tanah Datar 113,30 Persen
Ramalan Zodiak Selasa 14 Maret 2023, Aquarius Perut Mual, Aries Gairah Dalam Bekerja Menurun
Ramai Dugaan Penipuan Tiket Konser BLACKPINK Hingga Rp172 Juta, Polisi Minta Para Korban Begini
Ukraina dan Amerika Serikat Tengah Berselisih, Ada Apa?
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 3 English Book Menerjemahkan Kalimat Bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris
Tolak Keras Jokowi, Megawati Dukung Penuh Periode Ketiga Presiden China Xi Jinping
Trik Resident Evil 4 Chainsaw Demo Ini Membuat Pertarungan Melawan Musuh Menjadi Lebih Mudah
Pengguna Pegadaian Digital Kanwil II Pekanbaru Capai 147.032 User, Saatnya Perkuat Ekonomi Dari Genggaman
Pemprov Jateng Beri Program Mudik Gratis bagi Warganya di Jabodetabek, Baru 6 Menit Dibuka Kuota Sudah Habis
Fakta Baru Motif Mahasiswi UI Bunuh Diri Lompat dari Apartemen, Terungkap dari Sini