HARIANHALUAN.COM - Kredit Usaha Rakyat atau (KUR) adalah program pembiayaan/kredit bersubsidi pemerintah dengan bunga rendah, yang 100% dananya milik Bank/Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB). BRI sendiri telah membuka KUR 2023.
KUR dari Bank BRI sendiri dapat diperoleh dengan batas atas kredit hingga Rp 500 juta diberikan kepada usaha mikro, usaha kecil dan koperasi dengan bisnis produktif yang akan mendapat jaminan dari Perusahaan Penjamin.
Terdapat 3 macam KUR dari Bank BRI, yakni KUR Mikro Bank BRI, KUR Kecil Bank BRI, dan KUR TKI Bank BRI.
Baca Juga: Selena Gomez Gandeng Drew Chainsmokers, Psst Ada yang Marah
Berikut syarat-syarat mendapatkan pinjaman modal KUR RI 2023:
- Maksimum pinjaman sebesar Rp50 juta per debitur
Baca Juga: Gugatan Profesor AS dan Alasan di Balik Larangan Menggambar Wajah Nabi Muhammad
- Jenis Pinjaman, Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun dan Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun
- Suku bunga 6% efektif per tahun
- Bebas biaya administrasi dan provisi
Baca Juga: Luar Biasa! Ternyata Ini Filosofi di Balik Megahnya Rumah Gadang Minangkabau
- Pinjaman Rp 50 – Rp 500 juta
Artikel Terkait
Bank Nagari Terima Tambahan KUR Rp200 Miliar
Andre Rosiade: Lewat Holding BUMN Ultramikro, 1,8 Juta Nasabah KUR Mikro Naik Kelas
Siap Siap Cair Puluhan Juta! Ini Cara Daftar KUR BRI 2023 Online Lewat HP serta Syarat Lengkapnya
Gubernur Sumbar Instruksikan Perbankan Alokasikan KUR untuk Masyarakat Tertinggal
KUR BRI 2023, Intip Persyaratan Calon Debitur yang Ingin Mengajukan Pinjaman Hingga Rp500 Juta