HARIANHALUAN.COM - Xiaomi merilis 3 varian dari ponsel Redmi Note 11 di Indonesia. Satu versi standar, pro dan juga pro 5G.
Redmi Note 11, Redmi Note 11 Pro dan Redmi Note 11 Pro 5G tentunya berbeda. Sesuai namanya, versi pro menjadi varian yang lebih canggih yang alhasil juga lebih mahal.
Secara umum, penampilan dari ketiga ponsel ini dapat terlihat jelas, namun bagaimana dari spesifikasi dalam? Seberapa berbeda di tiap varian ini.
Baca Juga: BRI Liga 1 Masuki Pekan ke 22, Catat Ini Jadwal Live di TV Nasional
Berikut ialah perbedaan antara Redmi Note 11, Redmi Note 11 Pro dan Redmi Note 11 Pro 5G.
1. perbedaan Desain Luar
Apabila dilihat dari tampilan desain luarnya, Redmi Note 11 versi biasa memiliki bentuk lebih ramping dan juga lebih ringan dari varian pro.
Baca Juga: Perdana ke Meksiko, Blackpink Bawa Tema Born Pink untuk Penggemar Siap Bawa Ledakan Fans
Redmi Note 11 memiliki dimensi 159.9 x 73.87 x 8.09 mm dengan berat gram. Sementara kedua varian Pro dan Pro 5G memiliki luas 164.19 x 76.1 x 8.12 mm dengan berat 202 gram.
Dari pilihan warna juga terdapat perbedaan di masing-masing varian ponsel. Redmi Note 11 memiliki opsi warna Graphite Gray, Twilight Blue, dan Star Blue.
Sementara itu, Redmi Note 11 Pro memiliki pilihan warna Graphite Gray, Polar White dan Star Blue. Sedangkan Redmi Note 11 Pro 5G memiliki opsi Atlantic Blue, Graphite Gray, dan Polar White.
Baca Juga: 3 Kali Dibui, Residivis Curanmor Kembali Ditangkap Polisi di Bukittinggi
2. perbedaan Chipset
Dari segi kinerja, tentunya versi pro akan lebih unggul. Tetapi menariknya ialah versi Pro dan Pro 5G memiliki tipe chipset yang berbeda.
Artikel Terkait
Perhatikan ini Saat Beli Xiaomi Redmi Note 11 Pro, Ternyata Ini Kelemahannya
Redmi Note 11 Pro 5G Tak Sebagus Itu, Simak 3 HP Lain yang Kualitasnya Mirip!
Redmi Note 11 Pro 4G dan Redmi Note 11 Pro 5G, Mending Mana Ya?
Review Xiaomi Redmi Note 11 Series, Apakah Terbaik di Kelasnya? Ini Jawabannya
Kupas Tuntas Spesifikasi Redmi Note 12 Pro, HP 4 Jutaan yang Siap Gantikan Redmi Note 11 Pro