HARIANHALUAN.COM - Bisa jadi ide buat lebaran, resep kue sus kering di bawah ini dapat dicoba sendiri tanpa perlu repot membeli di toko kue.
Kurang afdol rasanya bila merayakan momen Hari Raya Idul Fitri atau lebaran tanpa sajian kue sus kering, punya tekstur paling garing di luar tapi lembut isiannya di dalam mulut.
Langkah-langkah resep membuat kue sus kering sendiri tergolong cukup mudah untuk diikuti, tentunya dengan bahan-bahan yang mudah dijangkau.
Baca Juga: Drawing Piala Dunia U-20 Dibatalkan, Netizen: Tenang, Pak Ketum Temenan Sama Ketum FIFA
Dilansir Harian Haluan dari Youtube Puguh Kristanto Kitchen , berikut adalah resep kue sus kering paling mudah ditiru di rumah.
Bahan-bahan:
- 8 sdm/100 gram mentega
- 17 sdm/250 ml air
- 1/4 sendok teh garam
- 120 gram tepung terigu
- 70 gram keju parut
- 3 butir telur
- 1 sendok teh baking powder
Cara Membuat:
- Panaskan panci di atas kompor lalu masukkan mentega, air, dan garam aduk sampai mentega mencair, tidak sampai mendidih.
Artikel Terkait
Resep Kue Kering Lidah Kucing Tanpa Pakai Cetakan, Bisa Buat Hampers Lebaran!
Renyah dan Manis, Resep Roti Bagelen khas Jawa Tengah Klop Banget Untuk Sajian Lebaran Nih
Lembut Sekali! Kue Semprit Cokelat ini Jadi Kue Favorit Lebaran, Simak Resep Mudahnya di Sini
Resep Kue Kastengel Serba Keju Mudah Dibuat Cocok untuk Lebaran