2. Peach
Warna eyeshadow natural yang kedua yakni peach.
Banyak orang yang menyebutnya krem. Padahal, peach merupakan turunan kelompok oranye.
Dibandingkan dengan oranye, peach memiliki warna yang lebih lembut. Warna peach sangat cocok untuk semua tone kulit.
Untuk sehari-hari, warna eyeshadow natural ini tak boleh Anda lewatkan.
3. Coral
Coral juga dikategorikan sebagai warna eyeshadow natural. Warna ini harus Anda masukkan ke dalam daftar warna eyeshadow sehari-hari.
Coral memiliki tampilan yang merah ke arah jingga. Warna coral dapat membuat mata terlihat segar dan cantik.
Warna coral sendiri banyak muncul dalam produk makeup seperti blush on bahkan lipstik. Peminat warna eyeshadow natural ini pun tak pernah surut.
Baca Juga: Tertarik Merias Mata? Ini 5 Tampilan Eyeshadow yang Patut Anda Coba
Artikel Terkait
5 Tips Menggunakan Eyeshadow Cream agar Warna Awet Seharian