Nasib dan Hoki Keberutungan 8 Shio di Tahun Baru Imlek 2022

- Rabu, 26 Januari 2022 | 21:23 WIB
8 Shio pada Tahun Baru Imlek 2022 (Ruswanti)
8 Shio pada Tahun Baru Imlek 2022 (Ruswanti)

 

Sebentar lagi, Tahun Baru Imlek 2022 akan dirayakan oleh masyarakat Tionghoa yang menganut agama Khonghucu. Masyarakat Tionghoa akan merayakan Imlek tahun ini yang jatuh pada 1 Februari 2022.

Nah, banyak aktivitas tradisi yang dilakukan pada Tahun Baru Imlek 2022, seperti pemberian angpao, meramal nasib dan hoki keberuntungan shio, hidangan kue keranjang, dan atraksi barongsai.

Dalam kepercayaan masyarakat Tionghoa penganut Khonghucu di Indonesia, meramal nasib dan hoki shio ada dalam perayaan Imlek memiliki makna tersendiri, termasuk soal kelahiran, meramal nasib dan hoki shio, dan keberuntungan yang akan diraih pada Imlek 2022.

 

8 Shio yang Mendapat Nasib dan Hoki Keberuntungan

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2022 Paling Populer

8 Shio
8 Shio (Ruswanti)

Nah, perayaan Imlek pada 2022 jatuh pada tahun shio Macan Air. Inilah 8 shio yang akan mendapatkan nasib dan hoki keberuntungan di tahun shio macan air.

  1. Shio Tikus

Orang shio tikus dilahirkan di bawah tanda yang menunjukan daya tarik kuat dan usaha tidak kenal lelah. Mereka hangat dengan kepribadian yang penuh semangat untuk menghasilkan sesuatu. Hal itu bukan berarti sifat shio tikus rakus akan kehidupan, namun hanya ingin memanfaatkan setiap kesempatan semaksimal mungkin.

Rata-rata para shio tikus adalah oportunis sejati yang hanya memiliki kehidupan saat ini dan jarang merencanakan hari esok. Karenanya, kebanyakan dari mereka akan banyak menghasilkan lebih banyak dalam sehari dibandingkan kebanyakan yang shio lain hasilkan.

Nah, dalam beberapa hari, mereka cerdas dan pandai bergerak sehingga mereka mudah memperluas peluang usaha dengan relasi karena cepat tanggap dan pandai bicara.

Lalu, orang shio tikus mampu mengatur strategi dalam mengedepankan pekerjaannya. Mereka akan berakhir dalam kemakmuran karena terlahir cerdik, mampu beradaptasi, dan menggemari tantangan.

  1. Shio Kerbau

Setelah Tahun Baru Imlek 2022, shio kerbau akan banyak mendapatkan peluang dalam menghasilkan uang lebih banyak, asalkan tetap seimbang antara berusaha dan berdoa.

Halaman:

Editor: Ruswanti

Sumber: Deskjabar.pikiran-rakyat.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X