Pendaftaran Program Kampus Mengajar Angkatan 4 Dibuka Hari Ini

- Rabu, 25 Mei 2022 | 11:14 WIB
Pendaftaran Program Kampus Mengajar Angkatan 4 Dibuka Hari Ini
Pendaftaran Program Kampus Mengajar Angkatan 4 Dibuka Hari Ini

Periode pendaftaran program Kampus Mengajar Angkatan 4 akan berlangsung mulai 25 Mei hingga tanggal 5 Juni 2022.

Usai periode pendaftaran, proses seleksi akan berlangsung pada 26 Mei - 30 Juni 2022. Pengumuman peserta yang lolos akan dilakukan pada 5 Juli 2022, dilanjutkan tahap koordinasi dengan dinas pendidikan dan sekolah serta kegiatan pembekalan.

Pelepasan mahasiswa akan diselenggarakan pada 28 Juli 2022. Para peserta akan mengikuti penugasan selama empat bulan, yaitu pada tanggal 1 Agustus – 2 Desember 2022, dan acara penarikan akan digelar 5 Desember 2022. (*)

Halaman:

Editor: Heldi Satria

Sumber: Kemendikbud dan Ristek

Tags

Terkini

X