HARIANHALUAN.COM - Bukittinggi merupakan salah satu kabupaten yang ada di Provinsi Sumatera Barat dengan tawaran pesona alamnya yang memukau.
Rasanya tidak akan lengkap apabila kita berkunjung ke Bukittinggi, tapi tidak mencicipi kulinernya yang auto bikin ketagihan.
Kuliner khas Bukittinggi, identik dengan olahan santan kelapanya. Walaupun begitu ada pula olahan kuliner yang rendah kolesterol dengan begitu aman untuk kamu yang mencari referensi olahan untuk hidangan makan malam atau santap sahur.
Berikut ini, 5 hidangan khas Bukittinggi Sumatera Barat yang cocok banget dijadikan sebagai hidangan makan malam dan atau santap sahur yang dilansir dari libur.co.
1. Dendeng Bukittinggi
Dendeng merupakan olahan makanan yang berbahan utama dari daging sapi. Di Bukittinggi, dendeng dibuat dengan diiris tipis terlebih dahulu.
Setelah itu, diberi bumbu dan dijemur. Adapun olahan dendeng ini memiliki 2 jenis olahan yang berbeda, yakni Dendeng Balado dan Dendeng Batokok.
Baca Juga: 25 Ucapan Menyambut Ramadhan 2023, Menyentuh dan Sarat Makna, Marbahan Ya Ramadhan!
Untuk mengolah Dendeng Balado, biasanya bumbu balado diberikan ketika proses penjemuran.
Sementara Dendeng Batakok dicampur dengan bumbu yang terbuat dari cabai hijau dan dimasak dengan cara dibakar.
2. Lamang Tapai
Lamang Tapai merupakan salah satu kuliner khas Bukittinggi yang terdiri atas dua makanan yang berbeda, yakni Lamang dan Tapai.
Bahan yang digunakan untuk membuat Lamang, yakni beras ketan, santan, dan daun pandan.
Artikel Terkait
Nikmat! Resep Ayam Goreng Padang Bumbu Lengkuas, Menu Favorit Pecinta Kuliner di Rumah Makan Padang
7 Fakta Rumah Gadang Istano Basa Pagaruyung di Batusangkar Sumatera Barat! Ke-7 Berkaitan dengan Kuliner
6 Daftar Kuliner Khas Danau Toba yang Harus Dicoba, Nomor 4 Ada Sashimi Batak
Bikin Bangga! Pempek Masuk Kuliner Jajaran Seafood Terenak di Dunia, Urutan Keberapa Ya?
Rekomendasi Kuliner Khas Padang yang Cocok Dijadikan Menu Berbuka Puasa
Deretan Bisnis Istri Brigjen Endar Priantoro Mulai dari Bisnis Kuliner Sampai Kecantikan