Mau Tukar Uang Baru untuk Lebaran? Berikut Jadwal dan Tempatnya di Kota Padang

- Senin, 27 Maret 2023 | 21:07 WIB
Seorang siswa SD 4 Mulur Sukoharjo menunjukkan mata uang baru dalam kegiatan literasi dan inklusi bersama Permata Bank, Jumat 28 Oktober 2022. (Ayosolo.id/Budi Cahyono)
Seorang siswa SD 4 Mulur Sukoharjo menunjukkan mata uang baru dalam kegiatan literasi dan inklusi bersama Permata Bank, Jumat 28 Oktober 2022. (Ayosolo.id/Budi Cahyono)

HARIANHALUAN.COM - BANK BI Sumatera Barat menyediakan layanan penukaran uang baru pecahan kecil kepada masyarakat untuk lebaran tahun 2023.

Bagi warga yang ingin segera memiliki uang kertas baru tersebut, Bank Indonesia membuka layanan kas keliling di 13 Lokasi Kota Padang.

Layanan kas keliling di kota Padang tersebar di 13 titik di beberapa Pasar. Berikut lokasi layanan kas keliling dan jadwalnya :

Baca Juga: BI Sumbar Sediakan Uang Baru Untuk Penukaran di Lebaran 2023 Sebesar Rp 3.116 Triliun

Pasar Raya Padang, Layanan dibuka pada 24 Marer 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Pasar Tanah Kongsi, Layanan dibuka pada 27 Maret 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Pasar Alai, Layanan dibuka pada 28 Maret 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Baca Juga: Aduh! Masih di Bulan Ramadan, Dua Pasangan Mabuk Asmara Diduga Mesum Digrebek Warga Kota Padang

Pasar Lubuk Buaya, Layanan dibuka pada 29 Maret 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Pasar Siteba, Layanan dibuka pada 30 Maret 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Pasar Tabing, Layanan dibuka pada 31 Maret 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Baca Juga: Viral Aksi Pemalakan di Pantai Padang, Polisi: Saya Harap Warga Segera Melapor

Pasar Bandar Buat, pada 03 April 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Pasar Balai Baru, layanan dibuka pada 04 April 2023 dari pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Halaman:

Editor: Heldi Satria

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X