PADANG, HALUAN--Sebagian warga Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang melaksanakan sholat Idul Adha pada hari ini Selasa (13/9).
Hal ini berdasarkan kepercayaan warga yang menganut ajaran lama menggunakan metode melihat bulan "Manilik".
Baca Juga : Gempa 5,8 Magnitudo Guncang Padang, Pasien dan Keluarga di RSUP M Djamil Berhamburan
Dari pantauan haluan ke Koto Tangah Padang, pada umumnya warga Koto Tangah melaksanakan Sholat Idul Adha hari ini. Di antaranya Batang Kabuang, Bungo Pasang, Sungai Bangek, Anak Aie, Parak Buruak, Jambak, Lubuk Buayo, Singgalang, Gantiang.
Safrizal (54) warga Koto Tangah, yang melaksanakan sholat hari ini, masyarakat Koto Tangah menjalankan ibadah salat Iduladha pada hari ini, karena mengikuti guru agama atau buya.
Baca Juga : Hendri Septa Serahkan SK Pengangkatan bagi 112 P3K di Lingkungan Pemko Padang Formasi 2019
"Kami hanya mengikuti buya dari Batang Kabuang," ujarnya.
Lanjutnya, berdasarkan perhitungan buya atau guru mengaku