HARIANHALUAN.COM – Emas batangan tak hanya dijual secara resmi oleh PT Aneka Tambang Tbk (Antam). Produk emas batangan, seperti Antam dan UBS yang terjamin keasliannya juga dapat kamu beli di PT Pegadaian (Persero).
Berbagai jenis emas batangan yang dijual di Pegadaian mulai dari emas Antam, Antam Retro, Antam Batik hingga emas yang dirils PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) dapat berubah setiap hari.
Mengutip laman resmi Pegadaian, harga emas Antam sehari pada Selasa, 24 Januari 2023 tak berubah tetap Rp 1,072 juta per gram. Sementara harga emas Antam Retro turun tipis Rp 1.000 menjadi Rp 1,044 juta per gram. Senada, harga emas UBS juga turun Rp 1.000 dan dibanderol Rp 1,040 juta per gram.
Baca Juga: Tegas! Tak Mau Rujuk, Venna Melinda akan Ceraikan Ferry Irawan
Baca Juga: Waspada! Bahaya Komplikasi Campak pada Anak Bisa Sebabkan Kematian, Ini Penjelasan Kemenkes
Baca Juga: Demi Joan Mir, Repsol Honda Rela Gaet Mantan Direktur Teknis Suzuki Ecstar
Berikut daftar lengkap harga emas batangan yang dijual di Pegadaian pada Selasa, 24 Januari 2023 dalam pecahan 0.5 gram; 1 gram; 2 gram; 3 gram; 5 gram; 10 gram; 25 gram; 50 gram; 100 gram, 250 gram; 500 gram dan 1.000 gram.
Emas 0,5 gram Rp 588.000.
Emas 1 gram Rp 1.072.000.
Emas 2 gram Rp 2.080.000.
Emas 3 gram Rp 3.094.000.
Emas 5 gram Rp 5.121.000.
Artikel Terkait
PPKM Dicabut, Catat Begini Syarat Perjalanan Naik Kereta Api Antarkota
Daftar Harga Tiket Bus Jakarta - Padang, Lengkap dengan PO Bus yang Melayani Rute Ini
Cocok Dijadikan Hadiah, Ini Dia Emas 3D Edisi Imlek Beserta Harga dan Keunggulannya
Bank Nagari Syariah Cabang Padang, Gencarkan Pembiayaan Perumahan dan Gadai Emas
Cek Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Sehari Setelah Imlek, Naik atau Turun Sih? Ini Rinciannya