HARIANHALUAN.COM – Indonesia merupakan salah satu negara paling rawan gempa bumi di dunia.
Salah satu alasan mengapa Indonesia menjadi negara paling rawan gempa bumi ialah dikarenakan lokasinya yang berada di dalam garis Cincin Api Pasifik atau Ring of Fire.
Selain bisa menghancurkan bangunan dan gedung, gempa bumi yang dahsyat juga bisa sebabkan terjadinya gelombang tsunami loh.
Baca Juga: Hary Tanoesoedibjo Mundur Dari Jabatan Dirut MNC Digital, Berikut Alasannya
Di Indonesia sendiri tercatat pernah mengalami 4 kali peristiwa tsunami akibat gempa bumi. Bahkan salah satunya menyebabkan tanah berjalan juga.
Nah, agar kamu tidak penasaran berikut daftar gempa bumi di Indonesia yang sebabkan gelombang tsunami.
1. Tsunami Aceh 2004
Baca Juga: Makin Layak, Begini Kabar Terbaru Kondisi Rumah Tiko dan Ibu Eny Menurut Ketua RT
Tentu masih kita pada tahun 2004 silam gelombang tsunami setinggi 35 meter pernah menerjang Aceh.
Gelombang tsunami setinggi 35 meter tersebut bukan saja meluluhlantakkan Aceh saja namun juga menerjang pesisir barat Sumatera.
Gelombang tsunami tersebut tercatat menelan korban hingga 170.000. Kerugian akibat bencana gelombang Tsunami tersebut ditaksir mencapai Rp 42,7 triliun.
Baca Juga: Gak Banyak yang Tahu, Ini 7 Geopark di Indonesia yang Diakui UNESCO
2. Tsunami Pangandaran
Rentetan gempa di pantai selatan Pulau Jawa pada 17 Juli 2006 silam pernah mengakibatkan timbulnya gelombang tsunami di kawasan Pantai Pangandaran.
Artikel Terkait
Potret Pilu Gempa Turki, dari Ayah Menuntun Putranya Menyebut Nama Allah sampai Lahirnya Bayi
Christian Atsu ex-Chelsea Jadi Korban Gempa Turki: Terjebak di Bawah Reruntuhan
Gempa Turki - Suriah Menjadi Gempa Paling Mematikan di Dekade ini? Berikut Penjelasannya
Kenali Ciri-ciri Gempa Bumi yang Berpotensi Menimbulkan Tsunami, Simak Penjelasannya
Sempat Terjebak di Reruntuhan Gempa Turki, Christian Atsu Eks Chelsea Dinyatakan Selamat