Pertandingan kemudian berjalan dengan kedua tim bermain aman dan sesekali melakukan serangan namun tidak efektif. Skor imbang 1-1 bertahan hingga pertandigan usai.
Hasil imbang ini untuk sementara berhasil mengamankan posisi Fiorentina di peringkat 6. Posisinya bisa digeser oleh AS Roma jika tim asuhan Jose Mourinho tersebut berhasil mengalahkan Empoli. Sementara Cagliari masih tertahan di posisi 18 setelah laga ini.