JAKARTA, HARIANHALUAN.COM - Banyak orang yang kini melirik profesi Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Aparatur Sipil Negara (ASN) lantaran banyak alasan. Tidak mengherankan kalau pendaftaran CPNS selalu dinanti, mereka mencari informasi, ikut kursus, dan lainnya.
Kini ada caranya dengan melalui sekolah. Sekarang sudah banyak sekolah kedinasan di Indonesia, biasanya berada di bawah naungan lembaga atau kementerian.
Baca Juga: Deretan Perguruan Tinggi Pemenang Kuliah Daring Terbaik
Lulusan sekolah kedinasan atau Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) ini memang diproyeksikan untuk mengisi formasi pegawai di lembaga atau kementerian yang bersangkutan.
Setelah menyelesaikan pendidikan, alumni sekolah ini langsung mendapatkan penempatan di kantor pemerintahan sesuai sekolahnya.
Baca Juga: Wujudkan Lingkungan Perguruan Tinggi yang Aman dari Kekerasan Seksual
Berikut ini akan diulas mengenai sekolah kedinasan atau PTK di Indonesia yang lulusannya bisa langsung jadi CPNS atau ASN. Berikut daftarnya dikutip dari Kumparan.com, Rabu (19/1/2022).
Politeknik Keuangan Negara (PKN STAN)
Politeknik Keuangan Negara STAN adalah salah satu perguruan tinggi kedinasan yang mana lulusannya bisa memenuhi syarat untuk bekerja di lingkungan Kemenkeu atau lembaga negara terkait.
Artikel Terkait
Pemko Padang dan STMIK Indonesia Jalin Kerja Sama Tri Dharma Perguruan Tinggi
Riset Terapan Perguruan Tinggi Vokasi Didorong Penuhi Kebutuhan DUDI dan Masyarakat
ITP Dinobatkan Sebagai Perguruan Tinggi Informatif dari KI Sumbar
Wujudkan Lingkungan Perguruan Tinggi yang Aman dari Kekerasan Seksual
Deretan Perguruan Tinggi Pemenang Kuliah Daring Terbaik