Kunci jawaban: Penulis teks persuasi menginginkan pembacanya mengikuti harapan penulis dalam teks.
4. Apa fungsi fakta di dalam teks persuasi?
Kunci jawaban: Fakta dalam teks persuasi diharapkan dapat mempengaruhi pembaca agar mau mengikuti bujukan-bujukan penulis dalam teks.
5. Mengapa cuplikan teks tersebut persuasif? Jelaskan!
Kunci jawaban: Cuplikan teks tersebut persuasif karena menyampaikan imbauan agar pembaca pintar-pintar membagi waktu antara kegiatan nonakademik dan kegiatan belajarnya.
B. 1. Tunjukkanlah sekurang-kurangnya dua cuplikan yang persuasif, baik dari rekaman (tuturan lisan) ataupun melalui tulisan. 2. Sampaikanlah contoh-contoh teks persuasif itu pada teman-temanmu untuk dikomentari ketepatannya!
Tema teks: memelihara kucing dan manfaat tanaman di dalam rumah
Sumber: (penerbitdeepublish.com dengan perubahan)
Contoh cuplikan teks persuasi:
Teks 1
Banyak orang yang suka memelihara kucing, tetapi tidak banyak yang tahu bagaimana menangani kucing yang sakit. Padahal ada banyak penyakit yang selalu mengintai kucing, seperti scabies serta dari virus-virus mematikan.
Virus akan menginfeksi kucing, kemudian dalam kurun waktu tertentu, bahkan sehari saja kucing dapat langsung mati. Tidak heran jika tingkat kematian kucing yang terinfeksi virus jauh lebih cepat. Salah satu virus yang dimaksud adalah virus demam distemper.
Gejala demam distemper ditandai dari kejang otot, sesak napas, mulut menganga, serta mengeluarkan liur. Kucing pun dapat mengalami anoreksia, di mana kondisinya tidak mau makan ataupun minum.
Artikel Terkait
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP/MTs Kurikulum 2013 Semester 1 Halaman 74-78: Interaksi Keruangan Negara ASEAN
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP/MTs Kurikulum 2013 Halaman 178 179: Aktivitas Kelompok Kondisi Sektor Pertanian
Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 8 SMP/MTs Halaman 56 Kurikulum 2013: Alat Musik dan Teknik Memainkannya
Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 8 SMP/MTs Uji Kompetensi Halaman 66 Kurikulum 2013: Alat Musik di Daerah
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTs Halaman 208: Menafsirkan Kembali Isi Drama di Televisi