HARIANHALUAN - Berobat adalah cara berhenti dari kemaksiatan dan lebih mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa ta'ala. Manusia sendiri memang tempatnya salah dan dosa, baik sengaja ataupun tidak.
Jadi ada baiknya segera bertobat kepada Allah Ta'ala, meminta ampunan sepenuh hati dan berjanji tidak lagi mengulanginya.
Baca Juga: Salat Tobat Lengkap: Bacaan Doa, Waktu dan Cara Mengerjakannya
Ketika seorang Muslim melakukan kesalahan atau dosa, maka harus segera bertobat dan jangan menundanya. Setidaknya ada 4 keutamaan bertobat. Apa saja? Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip dari Okezone.com, Minggu, 3 Juli 2022.
1. Dicintai Allah Ta'ala
Orang yang bertobat dengan tobatan nasuha maka akan menyucikan diri dari dosa-dosanya, sepanjang waktu akan merebut perhatian Allah.
Allah Subhanahu wa ta'ala berfirman:
إِنَّ اللَّهَ يُحِبُّ التَّوَّابِينَ وَيُحِبُّ الْمُتَطَهِّرِينَ
Artinya: "Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang bertobat dan menyukai orang-orang yang menyucikan diri." (QS Al Baqarah: 222)
Artikel Terkait
Waktu Salat Tobat, Bacaan Niat dan Doa Setelahnya
Cara Salat Tobat, Bacaan Niat dan Doa serta Manfaatnya
Salat Tobat Lengkap: Bacaan Doa, Waktu dan Cara Mengerjakannya
Aksi Pawang Hujan Mandalika Dicap Memalukan, Netizen: ‘Tobat Bu’
Inspiratif, Inilah Kisah Robby Nugraha yang Tobat Dari Dunia Hitam dan Dirikan Rumah Tahfidz Quran Gratis di T