Bagi Anda para pemail game Mobile Legends pastikan tidak lupa untuk mengklaim kode redeem untuk mendapatkan hadiah yang bisa Anda gunakan saat bermain game tersebut.
Skin dan diamond adalah item utama atau kebutuhan utama yang harus dimiliki saat meminkan game Mobile Legend. Maka para pemain game tersebut harus segera menukarkan kode redeem ML untuk mendapatkan banyak hadiah yang bisa membantu permainan.
Pada hari ini, Rabu (13/4/22) Mobile Legend kembali merilis kode redeem merka. Pemain yang tercepat melakukan penukaran akan mendapat item legendaris secara cuma-cuma.
Beberapa di antara Anda para penggemar dan pemain game Mobile Legend mungkin masih ada yang kebingungan cara mengklaim kode ini. Nah, bagaimanakah caranya? Sangat mudah, simak penjelasan berikut ini.
- Buka laman https://m.mobilelegends.com/en/codexchange
- Masukan salah satu kode yang sudah tersedia
- Isi kolom ID user game ML lalu klik verifikasi lalu klik kode redeem
- Jika klaim berhasil hadiah akan langsung diberikan
Berikut kode-kodenya :
Baca Juga: Mulai dari yang Lawas Hingga Terbaru, Berikut 6 Rekomendasi Game Batman Paling Seru
- cct6rhdvpv8822cw9
- dzzwfs8c5q9j22ezj
- gm7vca9aku2j22dty
- g6uduyqv6njx22dey
- naysf92zdbsj22dx6
- rra2s9gthy6d22f3k
- t3gq5y2ercq422edf
- udnedjpfnmsm22edf
- v9dy3np45wkx22e74
- 7chmv3fy66kq22b6t
- z4f9vxjetac922dg4
- 1mjp6i96b
- remfsbxsx2qu22cwh
- vye7z8mvvek822cwg
- vpffadntgwbk229v7
- 0ut9mx96b
- 1b6ecb96b
- axnxfb8i1
- mio9cq8i0
- zmqa6n3sa3qr22et6
- kbt7tndd4ev622cpa
- k9tjbdbx4hk822cwh
- q74o7v96b
- rvusae96b
- 7dqzun6497t922ezc
- EAKSUY228C
- t3gq5y2ercq422edf
- v9dy3np45wkx22e74
- gm7vca9aku2j22dty
- rra2s9gthy6d22f3k
- dzzwfs8c5q9j22ezj
- 76ez9w8i4nxfb
Jika berhasil, hadiah akan langsung dikirim melalui in-game mail. Jika sebaliknya, ulangi cara di atas lalu coba masukkan kode redeem lainnya hingga berhasil.
Mobile Legends merupakan salah satu game MOBA yang paling banyak dimainkan oleh gamer Indonesia. Kepopuleran game ini sendiri tidak lepas dari fakta bahwa game tersebut ramah spesifikasi sehingga Smartphone kentang pun masih bisa memainkannya.
Game ini sendiri pertama kali rilis di tahun 2016 lalu dan langsung menjelma sebagai salah satu game paling laris sampai saat ini. Khusus di Indonesia, ML pertama kali datang pada tanggal 11 Juli 2016 lalu. Ketika itu, peminat dari game ini langsung membludak terus meningkat sampai saat ini.
Dalam sejarah, Mobile Legends berhasil memenangkan penghargaan Most Favorite Game of the Year pada gelaran Indonesia Gaming Awards 2019 lalu. Sampai saat ini, game tersebut masih terus mematangkan diri sebagai salah satu game MOBA populer.
Baca Juga: Pemkab Dharmasraya Gelar Streetfood dan Main Bareng Mobile Legend
Dalam sejarah, Mobile Legends sendiri berasal dari Tiongkok atau China. Game ini dikembangkan oleh developer asal Negeri Tirai Bambu dan memulai ekspansinya pada tahun 2016 silam. Saat ini, ML masih dipegang oleh developer dari Tiongkok walau begitu mereka memiliki kantor cabang di Indonesia.
Saat ini, ML masih dikembangkan oleh Moonton dan baru saja melakukan berbagai perubahan terhadap game tersebut. Jadi, tidak heran mengapa jika kalian terlihat kaget dengan perubahan game tersebut.
Pencipta game Mobile Legends adalah Moonton yang merupakan developer asal Shanghai, China. Moonton merupakan nama tengah dari perusahaan bernama Shanghai Moonton Technology Co,. Ltd.
Artikel Terkait
Deretan Game Buatan Indonesia yang Bikin Baper
Kabar Gembira! Game PC Call of Duty: Warzone Akan Dirilis Dalam Versi Android dan iOS
Berikut 5 Game Metaverse Terbaik yang Patut Dicoba Tahun Ini!